Kepada Waktu

Kepada Waktu

Teruntuk waktu yang sudah menjadi kenangan.

Hai, Waktu. Bagaimana kabarmu? Mungkin aneh karena aku menulis surat untuk dirimu. Padahal selama ini banyak orang sedikit acuh padamu. Yang mereka peduli…
Untuk Pencipta Agen Neptunus

Untuk Pencipta Agen Neptunus

Dear, my favorite writer. Terus terang, aku sangat bingung ketika di hari ini surat yang kutulis adalah untuk bintang yang kukagumi. Dan, satu-satunya orang yang membuatku terkagum sekaligus terpacu …
Sayap-sayap Pelindung

Sayap-sayap Pelindung

Dear, my cheerful generators. Aku adalah sunyi yang akan menjadi hingar ketika kalian datang membawa sukacita. Perjalanan yang tak singkat, banyaknya tangis dan tawa yang mungkin sudah tidak bisa dih…
Black Swan Dance #Prompt101

Black Swan Dance #Prompt101

Gerakan plie bisa kulakukan dengan sempurna. Madame Claire bersorak senang setelah melihat liukan gerakanku yang dianggapnya sudah sangat pas dengan iringan piano James, si pianis sekaligus putera s…
To My Dearest Job #Day5

To My Dearest Job #Day5

Dear, My Job

I have to say thank you
to the duty
to the responsibility
and many hours which met me with many new buddies

When I grumbled
I should look to the grass root
There are many people who los…
Love Letter to Me #Day4

Love Letter to Me #Day4

Dear, myself.



Jangan tertawa saat sedang membaca surat ini. Karena mungkin bagi kalian yang tanpa sengaja tersesat di tulisan ini, sebersit pikiran tentang penulisnya sedang majnun, gila atau ada tan…
Haters, The Spirit Giver #Day3

Haters, The Spirit Giver #Day3

Dear Haters,

Kuberi huruf 's' di belakang kata hater, karena jumlah mereka lebih dari satu orang. Mereka yang dulu pernah meremehkan mimpi-mimpiku, mereka yang pernah dengan sengaja menghina …
Love To My Books #Day2

Love To My Books #Day2

Untuk tumpukan buku-bukuku tersayang.

Bagaimana kabar kalian, buku-bukuku? Kalian pasti sedang berteriak protes karena sudah berdebu karena jarang kujamahi. Atau mungkin kalian sedang mengeluh sumpe…
Dear, Square!!  #Day1

Dear, Square!! #Day1

Dear, Square!

Aku memanggilmu Square karena bentukmu yang persegi. Sudah satu tahun lebih, kamu mendampingiku untuk menjalani mimpi-mimpiku.

Mimpi masa kecil di mana aku bisa menghasilkan puluhan jud…
Fashion Hijab Berkelas untuk Semua Kalangan

Fashion Hijab Berkelas untuk Semua Kalangan

Hijab kini bukan hanya sebagai identitas berpakaian perempuan muslimah. Hijab kini menjadi sebuah budaya dimana tiap tahun memiliki perkembangan desain dan juga motif yang akan selalu menarik mata pe…
Wajah Wisata Indonesia 10 Tahun Lagi

Wajah Wisata Indonesia 10 Tahun Lagi

Akan jadi apa kira-kira wajah wisata Indonesia sepuluh tahun ke depan? Indonesia adalah negeri yang sudah layak mendapat sebutan surga dunia. Semua bentuk wajah alam ada di negeri tercinta ini, mulai…