Salah satu jenis
quarter life crisis dewasa muda adalah mau bekerja sesuai passion atau terima saja kesempatan yang ada? Agak membuat bimbang memang, makanya saya bahas di podcast.
Dulu saya sempat berpikir bahwa passion adalah segalanya. Lalu saya dihadapkan dengan realita yang meminta saya 'selow' sebentar. Bagi saya passion tetap penting, tetapi bagaimana jika diri kita saja tidak tahu hendak melakukan apa?
Klik
di sini untuk mendengarkan podcast di Anchor App atau follow 'Reffi_D' di Spotify untuk mendengarkan juga bisa.
0 Komentar